Karena ada sinyal akan diberlakukannya Geisa Online untuk mempermudah absensi GTK yang terhubung dengan DHGTK melalui finger print, oleh karena itu saya mencoba untuk melakukan instalasi aplikasi geisa online tanpa tanpa setup fingerprint. Dulu sebelum Geisa Client keluar dengan versi terbaru (1.5.2 beta) terjadi error saat mengakses login ke dasbor dengan menggunakan alamat http://localhost:9315 setelah instalasi dengan versi terbarunya untuk login bisa langsung terarah secara otomatis tanpa harus menuliskan alamatnya.
Melakukan koneksi mesin finger print dengan status online membutuhkan setting lanjutan pada mesin finger printnya. Sebaiknya menggunakan mesin fingr print yang sudah kompatibel dengan geisa client sehingga pengaturannya bisa lebih mudah.
Melakukan sinkronisasi data GTK dan Pengawas dari Dapodik ke Geisa Online
Melakukan sinkronisasi pada log kehadiran harus terhubung ke mesing finger print jika status mesin masi offline maka Anda belum bisa melihat daftar kehadiran guru sehingga Anda belum bisa melakukan pengaturan pada Log tersebut.
Untuk instalasi finger printnya panduannya bisa di download melalui link dibawah:
https://drive.google.com/open?id=1zsyVWp-anICRMNhbB7_GlnhHvGSfgQTl Sumber https://ibadjournals.blogspot.com/
Selain sebagai media informasi pendidikan, kami juga berbagi artikel terkait bisnis.
0 Response to "Install Geisa Online DHGTK FingerPrint"
Posting Komentar